\

newnavbar

Wednesday 11 March 2015

Klasifikasi Iklim di Indonesia Terhadap Kecocokan Vegetasi Tanaman


Klasifikasi Iklim Di Indonesia Terhadap Kecocokan Vegetasi Tanaman.

  1.  Pendahuluan

       Wilayah Indonesia terbentuk dari berbagai komponen lahan, mencakup formasi geologi/litologi dan terrain dengan kondisi iklim yang beragam. Komponen lahan tersebut merupakan faktor pembentuk tanah utama, dan sangat menentukan tingkat kesesuaian serta potensinya untuk pertanian.